Beranda » Sungai Pemali

Sejumlah Desa di Brebes Terendam Banjir, Imbas Jebol Tanggul Sungai Pemali

Zonalabour.com, Brebes – Curah hujan tinggi mengakibatkan meluapnya Sungai Pemali yang berada di Desa Sisalam Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, menyebabkan 5 desa terendam banjir. (20/01/2025) Selain itu, meluapnya Sungai Pemali, juga mengakibatkan titik tanggul di Desa Sisalam jebol, sehingga pemukiman warga, bangunan sekolah dan area persawahan tergenang banjir. Adapun dampak dari tanggul Sungai Pemali yang…

Baca Selengkapnya