
Kapolri Takziah atas Meninggalnya Kapolres Boyolali AKBP Muhammad Yoga Buana Dipta Ilafi
Zonalabour.com, Depok — Kepolisian Negara Indonesia berduka atas kepergian AKBP Muhammad Yoga Buana Dipta Ilafi, Kapolres Boyolali yang meninggal dunia akibat kecelakaan di Tol Kandeman. Tragedi yang menewaskan Kapolres ini menimbulkan duka mendalam bagi institusi Polri, terutama bagi Polda Jawa Tengah. (07/10/2024) Kecelakaan tersebut menimbulkan duka mendalam bagi kepolisian dan masyarakat yang telah mengenal almarhum…