
Diguyur Hujan Deras, Bangunan SDN 04 Galuh Timur Brebes Roboh
Zonalabour.com, Brebes – Bangunan Sekolah Dasar Negeri 04 Galuhtimur Ketabasa rt 01/rw 04 desa Galuhtimur kecamatan Tonjong Kabupaten Brebes, roboh. Intensitas hujan deras yang mengguyur wilayah tersebut diduga jadi penyebab robohnya bangunan di SDN tersebut. (24/01/2025). Kepala Sekolah SDN 04 Galuhtimur Wartoyo mengatakan, peristiwa robohnya atap bangunan sekolah tersebut terjadi pada hari kamis tanggal 23…